">
Senin, Agustus 8, 2022
Otobisnis.com
  • Berita Terbaru
  • Bisnis
  • Mobil
  • Motor
No Result
View All Result
Otobisnis.com
No Result
View All Result
Home Berita Terbaru

Ada Xpander, Mitsubishi Yakin Tahun 2018 Jual 140.000 Unit

by Indra Prabowo
16 Februari 2018
mitsubishi
Share on FacebookShare on Twitter

JAKARTA – Bermodalkan Mitsubishi Xpander yang mampu bukukan permintaan hingga 50.000 unit, PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) yakin pada tahun 2018 mampu pertahankan angka penjualan posisi di lima besar.

Saat berbincang dengan jurnalis, Kamis (15/2), Osamu Iwaba, Director of Sales & Marketing Division MMKSI mengatakan posisi MMKSI akan tetap di antara Daihatsu dan Suzuki. Namun angka penjualan diharapkan tembus 140.000 unit pada tahun 2018.

Adapun diharapkan Iwaba angka 140.000 unit berasal dari 94 ribu kendaraan penumpang dan kendaraan komersial ringan 46 ribu unit. Angka yang cukup signifikan bila melihat tahun lalu penjualan sepanjang kalender 2017 Mitsubishi mencapai 121.398 unit.

Baca Juga :

Mobil Listrik Murah Wuling Air Mulai Diproduksi

Dua Mobil Terbaru Suzuki Akan Diluncurkan di GIIAS 2022

Astra Financial Hadirkan Berbagai Program Menarik di GIIAS 2022

ADVERTISEMENT

Kepercayaan diri tersebut dilandasi kenaikan hingga 48% yang tak lain berkat adanya Xpander yang menghadirkan 11.890 unit pada tutup tahun 2017, hampir mendekati penjualan Pajero Sport 4×2 dengan 18.578 unit.

Hal tersebut disambut oleh President Director MMKSI, Kyoya Kondo bahwa, “Penjualan Xpander dan Pajero Sport kini sudah menguasai segmen.”

Selain itu kesiapan dalam after sales service dengan mentargetkan tutup tahun 2018 sudah ada 143 diler kendaraan penumpang di seluruh Indonesia. Pada pertengahan Februari 2018, MMKSI sudah memiliki 112 diler. [KC]

Tags: Kyoya KondoMitsubishi XpanderOsamu IwabaPenjualan MitsubishiPT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales IndonesiaPT MMKSITarget MMKSI 2018
Previous Post

Penjualan Kendaraan Penumpang Mitsubishi di 2017 Naik 48% Karena Xpander

Next Post

Mitsubishi akan Hadirkan Pajero Sport Limited Edition dan Triton Athlete

Related Posts

wuling air
Berita Terbaru

Mobil Listrik Murah Wuling Air Mulai Diproduksi

8 Agustus 2022
Mobil Terbaru Suzuki
Berita Terbaru

Dua Mobil Terbaru Suzuki Akan Diluncurkan di GIIAS 2022

8 Agustus 2022
Astra Financial GIIAS 2022
Berita Terbaru

Astra Financial Hadirkan Berbagai Program Menarik di GIIAS 2022

8 Agustus 2022
Ban Mobil Rusak
Berita Terbaru

Ban Mobil Rusak Akibat Aus ini Penyebabnya

7 Agustus 2022
Harga Mobil Toyota 2022
Berita Terbaru

Update Harga Mobil Toyota 2022

7 Agustus 2022
bengkel body repair mitsubishi
Berita Terbaru

Bengkel Body Repair Resmi Mitsubishi Hadir di Karawang

6 Agustus 2022
ADVERTISEMENT
otobisnis
  • Term Of Service
  • Disclaimer
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang-kami
  • Redaksi

© 2021 otobisnis.com

No Result
View All Result
  • Berita Terbaru
  • Bisnis
  • Mobil
  • Motor

© 2021 otobisnis.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In